bagaimana-cara-menjadi-petani-sukses

Bagaimana Cara Menjadi Petani yang Sukses? (+Tips)

Ada banyak hal yang bisa dilakukan untuk menjadi petani yang sukses, berikut beberapa hal yang perlu dilakukan antara lain: Memahami bisnis pertanian. Memahami pasar pertanian dan mengembangkan strategi untuk mengakomodasinya. Memahami teknologi pertanian dan menggunakannya dengan efisien. Memiliki rencana pertanian yang baik dan mengikutinya dengan tekun. Memahami nutrisi tanah dan menggunakan pupuk dan pestisida dengan … Read more

berapa-modal-untuk-membuka-usaha-bubur-ayam

Berapa Modal untuk Membuka Usaha Bubur Ayam?

Setidaknya Anda memerlukan modal sebesar Rp 15 juta untuk memulai usaha bubur ayam. Jumlah ini akan digunakan untuk membeli peralatan masak, seperti kompor, wajan, sendok, dan mangkuk. Anda juga akan membutuhkan bahan baku seperti ayam, beras, kaldu, garam, gula, dan bumbu-bumbu. Untuk membuka usaha bubur ayam, Anda juga membutuhkan sebuah tempat untuk memasak, sebuah gerobak … Read more

apa-saja-peluang-usaha-potensial-tumbnail

Apa Saja Peluang Usaha yang Potensial? (+Tips)

Peluang usaha adalah salah satu bentuk kegiatan yang dapat menghasilkan uang bagi pelaku usaha, diminati oleh banyak orang karena peluang bisnis dapat memberikan banyak keuntungan bagi pelaku bisnisnya, sehingga banyak orang yang berlomba-lomba memulai bisnis. Berikut ini peluang bisnis atau usaha yang potensial antara lain: Bidang teknologi informasi dan komunikasi (TIK), seperti pengembangan aplikasi, web … Read more

usaha-apa-yang-cocok-untuk-sampingan-tumbnail

Usaha Apa yang Cocok untuk Sampingan? (Modal 1 Juta)

Usaha sampingan yang cocok untuk anda adalah usaha yang berjalan di luar pekerjaan anda sehingga tidak mengganggu pekerjaan utama anda. Namun jangan sampai membuat usaha yang tidak cocok dengan anda dan mengganggu proses bisnis anda sendiri. Kebanyakan orang yang mencari sampingan bekerja di luar jam kantor mereka untuk memaksimalkan potensi pendapatan. Apa saja jenis usaha … Read more

packing_barang_tumbnail

10+ Cara Mudah Packing Barang Antirusak

Bagi seorang pebisnis online, aktivitas yang akan selalu menjadi bagian dari kegiatan sehari – hari adalah packing barang. Packing barang itu sendiri perlu dilakukan dengan hati – hati dan cermat agar tidak berpotensi merusak kondisi barang atau membuat barang yang nantinya dikirim menjadi cacat. Utamanya kalau barang yang hendak dikirim merupakan barang pecah belah atau … Read more

endorse-selebgram-tumbnail

Begini! Cara Ampuh Mendapatkan Endorse Selebgram

Marketing merupakan nafas sebuah bisnis. Oleh sebab itu banyak pebisnis yang gencar melakukan marketing untuk membuat usahanya hidup dan berkembang. Ada banyak cara marketing yang bisa dilakukan, salah satunya endorse selebgram. Hanya saja memang cara marketing ini tidak murah. Masing – masing selebgram memasang tarif yang berbeda. Di antara mereka bahkan ada yang memasang tarif … Read more

Paid Promote: Pengertian, Cara Kerja dan Manfaat

Sesuai namanya, paid artinya bayar dan promote artinya memasarkan maka… …paid promote merupakan sebuah strategi pemasaran yang dilakukan dengan cara membayar pihak ketiga dalam mekanisme pemasaran yang diinginkan. Ada banyak jenis pemasaran yang dilakukan dengan metode berbayar ini. Cara kerjanya juga sangat menarik. Manfaat dari metode pemasaran berbayar juga cukup banyak. Di sini kita akan … Read more

proposal-usaha-makanan-image

Cara Mudah Membuat Proposal Usaha Makanan Kekinian

Cara membuat proposal usaha makanan menjadi informasi yang belakangan ini cukup banyak dicari. Proposal usaha makanan bagi pebisnis kuliner bukan hanya digunakan untuk mengikuti kompetisi bisnis saja. Proposal usaha makanan juga diperlukan untuk banyak tujuan seperti mendapatkan investor yang mau menanamkan modal, sebagai bahan analisis SWOT [Strength, Weakness, Opportunity, Threat] dan sebagai bekal merencanakan keuangan. … Read more

potensi-pasar-tumbnail

6 Cara Tepat Menentukan Potensi Pasar dalam Bisnis

Sebelum mulai menjalankan suatu bisnis, utamanya jika bisnis yang ingin dijalankan tersebut adalah bisnis blue market maka mencari tahu potensi pasar adalah pekerjaan utama yang harus dilakukan. Tanpa mengetahui potensi pasarnya, Anda tidak akan mengetahui jumlah potensi minat target market yang akan membeli produk Anda dalam suatu kurun waktu seperti apa. Padahal potensi pasar menjadi … Read more

desain-kemasan-produk-tumbnail

11 Tips Desain Kemasan Produk Makanan Unik

Desain kemasan produk makanan bisa dikatakan menjadi nyawa suatu usaha di bidang FnB (Food and Beverage). Fakta menariknya, 7 dari 10 pelanggan setuju bahwa desain kemasan dari suatu produk dapat mempengaruhi keputusan dalam pembelian. Semakin menarik suatu desain produk maka akan semakin besar juga potensi target market membeli produk tersebut. Oleh sebab itu, dalam menjalankan … Read more

pertanyaan-tentang-wirausaha

10 Pertanyaan Penting Tentang Bisnis (Wajib Tahu!)

Memiliki sebuah bisnis kini tengah menjadi impian banyak orang khususnya generasi milenial. Jika Anda salah satunya, ada beberapa pertanyaan tentang bisnis yang harus disiapkan sebelum bisnis dimulai. Bukan tanpa sebab, pertanyaan demi pertanyaan yang disiapkan tersebut berfungsi sebagai kompas atau arah mata angin bisnis yang akan menentukan tujuan dan jalan kemana bisnis tersebut dibawa.   … Read more

faktor-penyebab-kegagalan-wirausaha

14 Faktor Penyebab Kegagalan dalam Wirausaha

Pepatah memang mengatakan kalau menjadi wirausaha harus siap berteman dengan kegagalan. Namun bukan berarti seorang wirausaha harus pasrah dengan jebakan kegagalan. Seorang wirausaha juga harus menelaah penyebab dan faktor kegagalan wirausaha. Hal ini sangat penting agar apa yang menjadi faktor kegagalan bisa dihindari di kemudian hari. Lantas, apa saja faktor–faktor yang menjadi penyebab kegagalan wirausaha … Read more